Bhabinkamtimas Kalurahan Trirenggo Sambangi Petugas Parkir

 

Guna menciptakan situasi kamtibmas yang aman kondusif, Bhabinkamtimas Kalurahan Trirenggo Aipda Amat Riyadi SH melaksanakan patroli dan sambang warga di wilayah tugasnya.

Kali ini menyambangi petugas parkir di Toko Busana Dwi Lestari, Pasutan, Trirenggo, Bantul, Rabu (2/8//2023).

Pada kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas Aipda Amat Riyadi menyampaikan pesan-pesan dan imbauan kamtibmas agar selalu meningkatkan kewaspadaan dalam menjalankan tugasnya. Sehingga kendaraan yang diparkir terjamin keamanannya. (Humas Polsek Bantul Polres Bantul)
Share:

Related Posts:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar


Postingan Populer

Arsip Blog