Polsek Kasihan Gelar Rakor Situasi Kamtibmas Pasca Pemungutan Suara

 

Kapolsek Kasihan Kompol Nandang Rochman SH MH bersama para Kanit dan Kasi Polsek Kasihan menggelar rapat koordinasi (rakor) di Mapolsek Kasihan, Rabu (28/2/2024).

Rakor tersebut situasi kamtibmas wilayah kapanewon Kasihan pasca Pemungutan suara 2024 dan antisipasi kejahatan jalanan .

Harapannya dengan Rakor ini dapat mengkoordinasikan setiap kegiatan Polsek Kasihan dalam pelayanan kepada masyarakat sehingga tercipta Kamyibmas di wilayah Kapanewon Kasihan.
Share:

Related Posts:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar


Postingan Populer

Arsip Blog